Belajar mengetik 10 jari- Mengetik merupakan kegiatan sehari hari yang dilakukan oleh orang kantoran,para blogger,dan lain lain. Mengetik dengan cepat, hal yang dilakukan untuk menunjang pekerjaan agar cepat selesai. Dengan 10 jari kita jadi cepat selesai dibandingkan dengan 2 jari.
Untuk memulai
Belajar mengetik 10 jari di keyboarad hal yang paling mendasar yaitu kiya harus kenalkan keyboard dengan jari. mungkin hal ini dianggap sepele oleh kita, saat kita sudah mengenal/beradaptasi dengan keyboard, pasti akan cepat bisa
Mengetik 10 jari dengan cepat. berikut tipsnya :
Letakkan jari-jari tangan anda diatas keyboard persis seperti gambar dibawah ini.
1. Tangan kiri
•Kelingking :Huruf Q,A,Z | Angka 1 | Tombol Tab, Caps Lock, Shift, Ctrl.
•Jari manis : Huruf W,S,X | Angka 2, 3.
•Jari tengah : Huruf E,D,C | Angka 4
•Telunjuk : Huruf R,F,V-T,G,B | Angka 5, 6
•Ibu jari : Spasi dan Alt.
2. Tangan kanan
•Telunjuk : Huruf Y,H,N - U,J,M | Angka 7, 8.
•Jari tengah : Huruf I,K tombol koma (,).
•Jari manis : Huruf O,L tanda titik (.) | Angka 9.
•Kelingking : Huruf P , titik koma (;), Slash (/) | Angka 0 | dan seterusnya tombol-tombol dikanannya
•Ibu jari : Spasi dan Alt.
*Ingat : Pada bagian tuts F dan J ada yang timbul di atas tuts pada keyboard. itu merupakan patokkan untuk meletakan jari telunjuk kiri untuk F dan jari telunjuk kanan untuk J.